Jangkrik Alam merupakan salah satu jenis jangkrik yang sangat diminati oleh para peternak burung, selain harganya terjangkau. Manfaat dari jangkrik alam ini sangat banyak sekali, yaitu Jangkrik memilik kandungan nutrisi yang baik untuk burung ocean, antara lain protein, lemak, karbohidrat,asam amino, protein kolagen, hormon steroid, hormon progesterone, dan hormon estrogen, bagi mahluk yang mengkonsumsi jangkrik, maka kalori yang dihasilkan sekitar 4,87 kalori per gram. Kandungan ini mengalahkan jumlah kalori dari jenis makanan lain .secara specific, jangkrik sangat besar manfaatnya buat burung ocean karena dapat meningkatkan kemapuan berkicaunya, bisa meningkatkan birahi burung, lebih bertenaga. untuk burung yang diternak, jangkrik mempercepat untuk bereproduksi.
Oke gan . . . Buat kalian para peternak jangkrik dan bingung cari channel penjual telur jangkrik alam super. Beli telur Jangkrik Super Surya Jangkrik 085646415014